Tentang Sekolah Kami
Program Unggulan
- ICP (International Class Program)
- Menerapkan kurikulum Nasional (K13) dan International.
- Indoor and outdoor learning activity.
- Bimbingan Olimpiade
Fasilitas Sekolah
- Gedung milik sendiri
- Rombel 1 kelas maksimal 26 siswa dengan diasuh 2 guru
- Ruang kelas dilengkapi dengan CCTV, LCD dan Audio Visual
- Masjid Sehat dan WIFI
Visi dan Misi
Sekolah Dasar Laboratorium UM Kota Blitar mencetak generasi bangsa yang beriman,tagwa, santun dan memiliki daya saing tinggi di era global serta unggul dalam prestasi.
Proses pembelajaran setara dengan sekolah dasar internasional dengan menerapkan kurikulum Cambridge untuk memperluas pengetahuan dan wawasan kurikulum nasional.
Mewujudkan peserta didik yang beriman, taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, serta terbentuknya sikap disiplin sehingga tercapai warga sekolah yang berakhlak mulia.
Menyediakan layanan pendidikan yang berkualitas agar peserta didik memiliki kecakapan hidup untuk ke jenjang yang lebih tinggi dan mampu bersaing di era global.
Memfasilitasi seluruh warga sekolah untuk memiliki budaya peduli lingkungan agar tercipta lingkungan yang bersih dan sehat melalui prinsip 3R( Reduce,Reuse and Recycle)
Program Sekolah
Akademik
- SD Laboratorium UM Kota Blitar berada di bawah pimpinan dan pengawasan Pusat Pengembangan Laboratorium Pendidikan Universitas Negeri Malang (P2LP UM)
- Mengutamakan Kedisiplinan Mengembangkan Prestasi dan Kreativitas
- Pembiasaan Lterasi dan aktif English
- Pembelajaran enrichment untuk memperdalam kemampuan berbahasa inggris
Kesiswaan
- Olimpiade MIPA
- Eduuwisata
- Pramuka
- Program Bansos
- PHBN
- PHBA
- UKS
- Ekstrakurikuller (Sepak Bola, Basket, Traditional / Modern Dance, Seni Budaya, Tapak Suci)